Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2017

Wilayah Nanggroe Aceh Darussalam | Sejarah | Kesultanan Aceh | Perekonomian | Seni dan Budaya | Senjata tradisional | Rumah Tradisional

Gambar
Wilayah Nanggroe Aceh Darussalam Aceh Aceh sebelumnya disebut dengan nama Daerah Istimewa Aceh (1959-2001) dan Nanggroe Aceh Darussalam (2001-2009) adalah provinsi paling barat di Indonesia. Aceh memiliki otonomi yang diatur tersendiri, berbeda dengan kebanyakan provinsi lain di Indonesia, karena alasan sejarah. Daerah ini berbatasan dengan Teluk Benggala di sebelah utara, Samudra Hindia di sebelah barat, Selat Malaka di sebelah timur, dan Sumatera Utara di sebelah tenggara dan selatan. Ibu kota Aceh ialah Banda Aceh. Pelabuhannya adalah Malahayati-Krueng Raya, Ulee Lheue, Sabang, Lhokseumawe dan Langsa. Aceh merupakan kawasan yang paling buruk dilanda gempa dan tsunami 26 Desember 2004. Beberapa tempat di pesisir pantai musnah sama sekali. Yang terberat adalah Banda Aceh, Aceh Besar, Aceh Jaya, Aceh Barat, Singkil dan Simeulue. Aceh mempunyai kekayaan sumber alam seperti minyak bumi dan gas alam. Sumber alam itu terletak di Aceh Utara dan Aceh Timur. Aceh juga terkena...

Pengertian Harga Pokok Produksi, Tujuan Penentuan Harga Pokok Produksi, Komponen Harga Pokok Produksi,

Gambar
Pengertian Harga Pokok Produksi Masalah yang banyak dihadapi oleh sebagian besar perusahaan adalah dalam hal penentuan harga pookok. Karena itu harga pokok adalah suatu yang amat penting, baik perusahaan yang bersifat agraris, perusahaan yang bersifat perniagaan ataupun perusahaan yang bersifat industri, semuanya itu tidak bisa lepas dari permasalahan harga pokok ini. Dalam menentukan harga pokok seorang pengelola harus mengusahakan agar mendapatkan harga pokok yang detail. Sedikit kesalahan dalam penentuan harga pokok bisa menyebabkan suatu perusahaan terpakasa mengalami kegagalan dalam usahanya. Pengertian harga pokok produksi menurut T. Hongren dalam bukunya Manajemen Accountig tertulis "Cost of goods produced and than sold, usually composed of the three major elements of cost: direct materials; direct labor; factory overhead”. Maksud dari harga pokok yaitu sejumlah nilai aktiva, akan tetapi apabila selama setahun berjalan, aktiva tersebut di gunakan un...

Bangsa Barat datang dan ikut meramaikan dunia perdagangan di Kepulauan Nusantara

Gambar
Bangsa Barat datang dan ikut meramaikan dunia perdagangan di Kepulauan Nusantara sejak awal abad ke-16, khususnya setelah Portugis menguasai Malaka pada 1511. Kedatangan pedagang Barat membuat jenis mata uang yang beredar semakin beragam. Perlakuan masyarakat terhadap mata uang Barat tidak jauh berbeda dengan perlakuan terhadap mata uang lokal yang beredar pada abad-abad sebelumnya. Meski pedagang VOC paling dominan di wilayah Kepulauan Indonesia, tidak berarti mata uang VOC dijadikan standar dalam perdagangan atau yang paling diterima oleh masyarakat dan pedagang setempat. Justru mata uang logam Spanyol (Spaansche matten) atau rea/Spanyol yang kemudian dijadikan standar.  Pedagang Asia sangat menyukai mata uang logam ini karena kadar perak yang terkandung di dalamnya sangat tinggi. Sehubungan dengan itu, demi memperlancar bisnis perdagangannya di Kepulauan Nusantara, pimpinan VOC di Batavia memohon izin kepada Raja Belanda untuk mencetak mata uang real baru yang ukuran...

Rencana Pembentukan Bank Oleh Raja Belanda

Gambar
Rencana pembentukan bank itu dipertegas lagi oleh keputusan Raja Belanda menjelang akhir 1827 untuk mendirikan bank di Jawa. Bank tersebut diberi wewenang mencetak mata uang dan mengatur peredarannya. Raja menganjurkan agar Pemerintah Hindia Belanda ikut memiliki saham senilai satu juta gulden dan 50 persen di antaranya sudah harus disetor pada waktu pembentukan. Namun, karena modal para pengusaha di Hindia Belanda relatif kecil, proses pembentukan bank kembali terkendala. Oleh karena itu, Menteri Urusan Jajahan meminta kepada pimpinan Nederlandsche Handel-Maatschappij (NHM) agar perusahaan dagang itu menanamkan sahamnya pada bank yang akan didirikan itu. Pada awalnya pimpinan NHM enggan ikut dalam proyek bank itu, namun karena modal dasar yang diharuskan tidak mencukupi, akhirnya NHM ikut menanamkan sahamnya. Tidak lama setelah itu, Viscount du Bus de Gisignies, Gubernur Jenderal Hindia Belanda yang menggantikan Baron van der Capellen,menerbitkan besluit No.28, tanggal 11...

Broker Forex Terbaik Yang Teregulasi

Gambar
Banyak trader berpengalaman menganggap bahwa broker forex terbaik haruslah teregulasi di Amerika Serikat, melalui lembaga regulatornya, NFA dan CFTC. Anggapan ini bukanlah tanpa alasan, karena aturan-aturan tentang industri forex di negeri Paman Sam itu memang ketat dan mengunggulkan pengamanan dana trader yang dikelola oleh masing-masing broker. Namun, mana saja Ter itu? Berikut diantaranya: 1. eToro Selain teregulasi NFA/CFTC, eToro juga telah mengantongi lisensi dari CySEC dan FCA. Broker ini merupakan pelopor Social Trading, yakni sistem dimana kita bisa melihat transaksi trader lain yang lebih berpengalaman dan profitable, lalu menduplikasi open order yang diperkirakan bakal menguntungkan. Trader pun bisa berinteraksi antara satu sama lain. 2. Forex.com Broker Forex.com merupakan salah satu brand di bawah naungan perusahaan Gain Capital Group yang merupakan perusahaan forex terbesar di dunia dengan sejarah cukup panjang. Bonafiditasnya tak dipertanyakan lagi, kare...

Langkah-Langkah Bernegosiasi : Persiapan Negosiasi, Pembukaan Negosiasi, Takti-Taktik Umum Bernegosiasi

Gambar
Langkah-langkah bernegosiasi  1. Persiapan Langkah pertama dalam melakukan negosiasi adalah langkah persiapan. Persiapan yang baik merupakan fondasi yang kokoh bagi negosiasi yang akan kita lakukan. Hal tersebut akan memberikan rasa percaya diri yang kita butuhkan dalam melakukan negosiasi. Yang pertama harus kita lakukan dalam langkah persiapan adalah menentukan secara jelas apa yang ingin kita capai dalam negosiasi. Tujuan ini harus jelas dan terukur, sehingga kita bisa membangun ruang untuk bernegosiasi. Tanpa tujuan yang terukur, kita tidak memiliki pegangan untuk melakukan tawar-menawar atau berkompromi dengan pihak lainnya. Hal kedua dalam persiapan negosiasi adalah kesiapan mental kita. Usahakan kita dalam kondisi relaks dan tidak tegang. Cara yang paling mudah adalah dengan melakukan relaksasi. Bagi kita yang menguasai teknik pemrograman kembali bawah sadar (subconscious reprogramming) kita dapat melakukan latihan negosiasi dalam pikiran bawah sadar kita,...

Memaksimalkan Budidaya Nila, Perkembangan Teknologi Nila

Gambar
Memaksimalkan Budidaya Nila  Dalam budi daya nila, ada teknik atau jurus yang dapat diaplikasikan sehingga pertumbuhannya lebih optimal dan hasil panen yang diperoleh bisa maksimal. Dengan demikian keuntungan yang diperolehpun akan menjadi lebih banyak. Ikan nila sudah tidak asing lagi terdengar oleh masyarakat indonesia umumnya. Bahkan, ikan yang memiliki kerabat dengan mujair ini sudah dikenal semenjak puluhan tahun yang silam. Sejalan dengan perputaran waktu,  peningkatan mutu genetiknya juga sudah banyak dilakukan. Pada mulanya, nila diperkenalkan dengan nama "Nila 69", yaitu nila yang diimport dari Taiwan pada tahun 1969. Di tahun 1982, muncul nila Gift (Genetic Improvement Former of Tilapia) dari Filipina. Selelah itu, mulailah munculnya strain-strain nila yang lain, seperti Citralada (Thailand) serta NIFI dan Get (Filipina). Sekarang, muncul pula nila Gesit, nila Nirwana, Nila Best, dan nila Larasati. Nila telah berhasil dikembangkan, baik pada tahap...